Danramil 14 Purwodadi Hadiri Undangan Pelantikan Sekdes Desa Sidoharjo
Purworejo. Danramil 14 Purwodadi hadiri undangan pelantikan Sekdes Desa Sidoharjo Kecamatan Purwodadi di Desa Sidoharjo Rabu (15/11) Hadir dalam pelantikan Camat Purwodadi, Kapolsek Purwodadi serta disaksikan oleh masyarakat setempat
Dijelaskan, “Kepala Desa Sidoharjo,Sapto Budi Prassetyo (55) merasa bersyukur bahwa didesanya dalam pelaksanaan kompetisi dari awal hingga dalam pelaksanaan pelantikan ,aman , nyaman dan lancar tidak ada permasalaham apa – apa. Karena kami semua teman – teman tim panitia sangat terbuka dan kami juga bangga karena para peserta yang ikut kompetisi bejumlah 4 orang masih muda – muda dan sarjana semua, itu merupakan kader -kader desa kami yang patut dibanggakan.”katanya.
Dan dari 4 0rang itu yang mendapatkan rangking pertama sdr Arif Mulyono (40) dengan Nilai 86 dan hari ini maka Arif Mulyono saya lantik dan akan diambil sumpah,imbuh Sapto Budi Prassetyo.
Setelah selesai pelantikan Arif Mulyono menyampaikan bahwa dirinya akan bekerja sesuai tupoksinya sebagai kades dan juga sesuai regulasi. Dan mohon doanya saja agar saya bisa menjalankan tugas dengan amanah,juga bisa melayani masyarakat dengan baik,jelas Arif Mulyono.
- Published On : 6 tahun ago on November 22, 2017
- Author By : alim mutakin
- Last Updated : November 22, 2017 @ 1:20 am
- In The Categories Of : Berita
NEXT ARTICLE
Tes Kemampuan Fisik Prajrit Kodim Purworejo Gelar Garjas Periodik II
PREVIOUS ARTICLE
TNI POLRI dan Masyarakt Bersinergi Laksanakan Sholah
Tinggalkan Balasan