Peran Aktif Babinsa Koramil 04/Banyuurip Wujudkan Sinergitas Dengan Perangkat Desa
Purworejo – Komunikasi Sosial (Komsos) Aktif guna memupuk Kemanunggalan TNI dengan Rakyat dalam kegiatan positif kembali ditunjukkan oleh Serka Sukamto, Babinsa Koramil 04/Banyuurip, Kodim 0708/Purworejo, dalam melaksanakan Komsos bersama perangkat Desa Seborokrapyak, Kecamatan Banyuurip, Kabupaten Purworejo, Senin (29/11). Serka Sukamto mengatakan setiap hari Babinsa harus turun ke wilayah seperti Komsos dengan perangkat Desa dan masyarakat […]
Read More